“Being grateful does not mean that everything is necessarily good. It just means that you can accept it as a gift.” ― Roy T. Bennett
Kamu menyadari bahwa untuk mendapatkan sesuatu butuh kerja keras. Sehingga setiap hal yang berhasil kamu peroleh atau dapatkan selalu kamu syukuri sepenuh hati. Hal-hal yang tampak kecil di mata orang lain bisa menjadi hal-hal yang paling berharga untukmu. Dari sini, kamu menyadari bahwa dengan lebih banyak bersyukur kamu jadi lebih bahagia dan bisa bertahan di masa-masa sulit.